Cara Submit Blog di Bing Webmastertool

Halloo :)

Kali ini saya akan membagikan tips bagaimana submit Url Blog kita ke Search Engine Bing .
Seperti yang telah kita ketahui Submit Blog ke Search Engine adalah teknik dasar yang harus dikuasai oleh setiap blogger, manfaatnya tentu saja dapat mengoptimalkan kerja dari Search Engine dalam pengindexan blog kita dihalaman utama. Sebelumnya saya telah memberikan tips - tips langkah untuk submit Blog ke  Google Webmaster , jika ada yang masih belum paham silahkan berkunjung ke link ini. Bing adalah salah satu saingan terberat dari Google tapi sampai artikel ini ditulis rangkingnya masih dibawah google, namun bukan bearti Bing jelek dan kurang berkualitas, itu anggapan yang salah kalau menurut saya karena Bing tetap saja salah satu Mesin Pencari yang besar dan berkelas Internasional.

Langsung saja saya berikan tips untuk Submit Blog ke Search Engine Bing :

  1. Pertama silahkan berkunjung ke link ini maka nanti akan keluar tampilan sebagai berikut :
  2. lalu silahkan pilih Sign Up With Microsoft Account
  3. Silahkan isi semua form yang disediakan, untuk nama akun Microsoft bisa gunakan alamat gmail yang dijadikan blog biar lebih mudah mengingat.
  4. Setelah proses Sign Up selesai silahkan Konfirmasi pendaftaran ke email yang anda daftarkan dan proses mendaftar ke akun Microsoft sudah selesai
  5. Setelah konfirmasi email sukses maka anda akan dikembalikan lagi ke halaman ketika anda mendaftar seperti awal, lalu pilih saja Sign in
  6. Selanjutnya tampilannya akan seperti ini 
  7. Silahkan masukan url blog anda di kolom Add a Site lalu pilih Add
  8. Selanjutnya anda akan mengisi form lagi dan untuk kolom add a sitemap silahkan isi dengan berikut : http://ciptakanide.blogspot.com/sitemap.xml "ganti warna merah dengan nama blog anda" dan isi semua form yang disediakan
  9. Lalu pilih Save maka anda akan diarahkan ke halaman baru yang berisikan verifikasi dan kode html, jangan di close dan buka tab baru di browser. contohnya seperti ini 
  10. silahkan buka Blog anda lalu pilih --> Template --> Edit html --> lalu cari kode <head> gunakan CTRL+F untuk mempermudah mencari.
  11. lalu Copy kan kode yang diberikan Bing di bawah kode <head> maka nanti hasilnya akan seperti ini :
<head>
<meta name="msvalidate.01" content="3455NAD4B41289FBD476833329B8958D" />
   12. lalu silahkan Simpan Template anda
   13. Langkah terakhir, kembali ke tab Bing dan scroll mouse ke bawah lalu klik Verify
   14. Done :)


Sekian tips dari saya tentang Submit url ke Search Engine, jika masih ada yang ditanyakan silahkan tinggalkan komentar yang bijak dan sesuai topik di kolom komentar :)

Good Luck
Semoga Bermanfaat

0 comments "Cara Submit Blog di Bing Webmastertool", Baca atau Masukkan Komentar

Post a Comment

- Berkomentarlah dengan bijak dan sesuai Topik
- Berkomentarlah menggunakan Bahasa Indonesia yang Baku
- Dilarang Berkomentar yang menyinggung soal SARA dan Porno
- Admin berhak tidak menampilkan komentar Anda jika melanggar Peraturan

Jika Anda merasa Artikel ini bermanfaat silahkan membagikan melalui share Social Media yang telah Admin sediakan.

Terimakasih